Andi Harun Kembali Tinjau Gang Rombong Usai di Tertibkan
Sekretariat Daerah.
SAMARINDA.KOMINFONEWS - Usai dilakukan penertiban beberapa waktu lalu di Gang Rombong Jl. Pelabuhan Samarinda, Walikota Samarinda Dr. H. Andi Harun meninjau kawasan tersebut. kamis (30/11/2023).
Usai meninjau Walikota Samarinda Dr. H. Andi Harun mengatakan dalam Awal tahun 2014 akan dilakukan mengembalikan pungsi Fasilitas umum (Fasum) ini sebagai fungsi jalan.
Orang nomor satu di Samarinda ini juga meninjau Tempat Pembuangan sampah (Kontener) yang berada di bahu jalan Pelabuhan, yang rencana akan dipindahkan agar bisa terintegrasi dengan pembangunan jalan di gang Rombong ini"ujarnya.
Kegiatan ini salah satu untuk memberi daya dukung program penataan Repitalisasi Citra Niaga dan Perencanaan Little China Town Samarinda."pungkasnya. (Eko/kmf-smr)
Baca Juga

Perempuan Samarinda Semakin Berdaya, Forum Puspa Bungah Gerecek Dikukuhkan dan Seminarkan Peran Perempuan di Bidang Politik, Hukum, dan Sosial

Pemkot Desak Pihak Pengembang Perum Keledang Mas Tangani Longsor, Telah Temui Titik Terang

Diskominfo Samarinda Laksanakan Uji Konsekuensi Informasi yang Dikecualikan

Kemenag Gelar Rapat Penetapan Kadar Zakat Fitri 1444 H

Rakor Pengendalian Inflasi, Mendagri Serukan Gerakan Belanja Bijak dan Stop Boros Pangan
